- 1. Kepribadian Muhammadiyah itu beramal dan berjuang untuk perdamaian dan kesejahteraan.
- 2. Memberbanyak kawan dan mengamalkan ukhuwah islamiyyah
- 3. Lapang dada, luas pandangan dengan memegang teguh ajaran Islam
- 4. Bersifat keagamaan dan kemasyarakatan.
- 5. Mengindahkan segala hukum, undang-undangan, peraturan, serta dasar dan falsafah negara yang sah.
- 6. Amar ma’ruf nahi mungkar dalam segala lapangan serta menjadi contoh teladan yang baik.
- 7. Aktif dalam perkembangan masyarakat dengan maksud ishlah dan pembangunan, sesuai dengan ajaran Islam.
- 8. Kerjasama dengan semua golongan Islam manapun juga dalam usaha menyiarkan dan mengamalkan agama Islam serta membela kepentingan
- 9. Membantu pemerintah serta bekerjasama dengan golongan lain dalam memelihara dan membangun negara untuk mencapai masyarakat adil dan makmur yang diridhai Allah SWT.
- 10. Bersifat adil serta korektif ke dalam dan keluar dengan bijaksana.
Klik untuk Komentar
Langganan:
Posting Komentar (Atom)